Analisis Pengaruh Kawasan Industri Besar Sedang Terhadap Mata Pencarian Penduduk dan Sarana Perekonomian di Kec.bergas Kab. Semarang

  • Dwi Hosanna Universitas Kristen Satya Wacana
  • Fictor Imanuel Tanesab Universitas Kristen Satya Wacana
  • Sri Yulianto Prasetyo Universitas Kristen Satya Wacana
Keywords: Analisis Spasial, Interpolasi

Abstract

Kab. Semarang merupakan salah satu wilayah yang ada di jawa Tengah. Kab. Semarang juga sering disebut sebagai kawasan industri karena terdapat banyak industri yang terus bermunculan. Salah satu kawasan industri terbesar yaitu terdapat di Kec. Bergas. Banyaknya jumlah industri di Kec. Bergas juga mempengaruhi roda perekonomian di wilayah tersebut. Oleh karena itu. pada penelitian ini dilakukan analisis spasial untuk melihat daerah yang paling banyak industri, sarana perekonomian, dan banyaknya tenaga kerja industri. Kemudian, dilakukan interpolasi pada perkembangan sarana perekonomian dengan menggunakan data perkembangan dari tahun 2009-2015 juga penyebaran tenaga kerja industri pada tahun 2015.

Downloads

Download data is not yet available.

References

[1] Indriyani, S. 2005. “Pemetaan Persebaran Industri Besar Di Kecamatan Bergas Kabupaten Semarang Menggunakan Sistem Informasi Geografis” Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Semarang.

[2] BPS Kab. Semarang. 2015 Statistik daerah kecamatan bergas.

[3] Nawawi. I., Ruyadi, Y. 2010, “Pengaruh Keberadaan Industri Terhadap Kondisi Sosial Ekonomi Dan Budaya Masyarakat Desa Lagadar Kecamatan Marga Asih Kabupaten Bandung. Jurnal Sosietas”.

[4] Sutresna, E. 2008.”Dampak industrialisasi terhadap aspek sosial ekonomi masyarakat”.

[5] Pramono, G. ”Akurasi Metode Idw dan Kriging Untuk Interpolasi Sebaran Sedimen Tersuspensi Di Maros, Sulawesi Selatan”

[6] BPS Kab. Semarang. 2015. Kecamatan bergas dalam angka.
Published
2018-02-15
How to Cite
Hosanna, D., Tanesab, F., & Prasetyo, S. (2018). Analisis Pengaruh Kawasan Industri Besar Sedang Terhadap Mata Pencarian Penduduk dan Sarana Perekonomian di Kec.bergas Kab. Semarang. AITI, 15(1), 75-83. https://doi.org/10.24246/aiti.v15i1.75-83
Section
Articles