Permasalahan-Permasalahan Terkait dengan Profesi Guru SD

Authors

  • Slameto Slameto PGSD & PPS MP - UKSW Salatiga

DOI:

https://doi.org/10.24246/j.scholaria.2014.v4.i3.p1-12

Keywords:

permasalahan kompetensi, sertifikasi, profesi guru

Abstract

Profesionalisme guru sering dikaitkan dengan tiga faktor yang cukup penting, yaitu kompetensi, sertifikasi, dan tunjangan profesi. Ketiga faktor tersebut diprediksi mempengaruhi kualitas pendidikan. Mengingat hasil-hasil penelitian belum mendukung kerangka berpikir seperti itu, maka lahirlah 3 isu terkait dengan sertifikasi guru yaitu: peningkatan hasil belajar siswa yang diajar oleh guru pasca sertifikasi, rendahnya kualitas proises pembelajaran yang diampu oleh guru pasca sertifikasi dan perilaku guru yang kurang profesional. Oleh karena itu perlu pembinaan guru pasca sertifikasi yang harus dilaksanakan secara berkelanjutan, dikarenakan prinsip mendasar bahwa guru harus merupakan manusia pembelajar (a learning person). Sebagai guru profesional dan telah menyandang sertifikat pendidik, guru berkewajiban untuk terus mempertahankan profesionalismenya sebagai guru. Pengembangan kompetensi dan profesionalisme guru dapat dilakukan melalui upaya pembinaan dan pemberdayaan guru. Dengan demikian perlu upaya peninjauan lebih mendalam terhadap program sertifikasi guru dalam jabatan, khususnya tujuan dan makna sertifikasi, perlu ada upaya pembenahan mind set guru dan perlu ada program perawatan dan pengembangan profesionalisme bagi guru-guru yang telah lulus program sertifikasi, khususnya dalam upaya peningkatan mutu layanan pembelajaran. Pengembangan profesionalisme guru pasca sertifikasi perlu kompetensi manajemen, strategi pember­dayaan, supervisi pengembangan, dan pe-nelitian tindakan kelas.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Badrun Kartowagiran. 2011. Kinerja Guru Profesional (Guru yang Sudah Lulus Sertifikasi Guru dan Sudah Mendapat Tunjangan Profesi) di Kabupaten Sleman Yogyakarta. Pusat Kajian Pengembangan Sistem Pengujian dan Pusat Kajian Pendidikan Dasar dan Menengah, Lembaga Penelitian Universitas Negeri Yogyakarta

Deni Koswara, Asep Suryana, Cepi Triatna, 2009. Studi Dampak Program Sertifikasi Guru Terhadap Peningkatan Rofesionalisme dan Mutu di Jawa Barat. file.upi.edu/Direktori/ FIP/JUR._ ADMINISTRASI_PENDIDIK-AN/...

Haryono, 2010. Manajemen Peningkatan Profesionalisme Guru Pasca Sertifikasi, Makalah Disajikan dalam Program Teaching Clinic Pascasertifikasi Guru yang Diselenggrakan oleh Bidang PPTK Dinas Pendidikan Propvinsi Jawa Tengah Tahun 2010, dapat diakses pada http://budisusetyo.typepad.com /blog/2012/01/manajemen-peningkatan-profesionalisme-guru-pascasertifikasi.html

Jayengsari, Reksa. 2013. Pengaruh Kompetensi Guru Terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Akuntansi Di SMK Se-Kota Bandung. S1 Thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

Kompas, 2012. Sertifikasi Guru Disorot. http://tekno.kompas.com/read/2012/08/06/ 11001445/Sertifikasi.Guru.Disorot

Ratna Ayu, 2010. Membangun Kompetensi dan Profesionalisme Guru: Suatu Refleksi Pelaksanaan Sertifikasi Guru Dalam Meningkatkan Kualitas Pendidikan. http://ratna-ayu.blogspot.com/ 2010/01/ membangun-kompetensi-dan.html

Republik Indonesia. 2005. Undang- UndangRepublik Indonesia Nomor 14 Tahun 2005 Tentang Guru dan Dosen. Jakarta.

Santyarsa, I Wayan. 2008. “Dimensi-Dimensi Teoretis Peningkatan Profesional-isme Guru”. http://www. koranpendidikan.com/artikel-8095.pdf

Siswanta, Jaka. 2009. Meningkatkan Profesionalitas Pendidik Melalui Program Sertifikasi Pendidikan. Jurnal Mudarrisa, 1 (2).

Slameto, 2008. Peran Kepala Sekolah dalam Optimalisasi Kompetensi Pedagogik Guru. Bintek Teaching Clinik Pasca Sertifikasi Bagi Kepala Sekolah, Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Tengah.

Tim. 2006. Naskah akademik. Jakarta: Ditjen Dikti.

Wuri Sylvia Sarce 2010. Pengaruh Kompetensi Pedagogik Guru Terhadap Prestasi Siswa dalam Mata Pelajaran IPS Terpadu di SMP Negeri 01 Suboh-Situbondo. UIN Malang.

Downloads

Published

2014-09-03

How to Cite

Slameto, S. (2014). Permasalahan-Permasalahan Terkait dengan Profesi Guru SD. Scholaria: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 4(3), 1–12. https://doi.org/10.24246/j.scholaria.2014.v4.i3.p1-12

Issue

Section

Articles