Pengaruh Sarana Pembelajaran Dan Partisipasi Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran IPS

Authors

  • Kristiyono Kristiyono Satya Wacana Christian University

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh sarana pembelajaran dan partisipasi orang tua terhadap hasil belajar dikalangan siswa di SMPN 1 Getasan. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif, jumlah populasi penelitian ini sebanyak 130 siswa kelas 1 di SMPN 1 Getasan. Analisis dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi.Berdasarkan hasil analisis data diperoleh persamaan regresi berganda  Y = 40,801 + 7,318X1  + 3,679X2   . Hasil perhitungan menunjukan bahwa bahwa 1).Sarana pembelajaran berpengaruh positif signifikan terhadap hasil belajar mata pelajaran IPS di kalangan siswa SMPN 1 Getasan ini terbukti dari hasil analisis dan nilai thitung (9,249) yang signifikan terhadap 0,000 . 2) Partisipasi orang tua berpengaruh positif signifikan terhadap hasil belajar mata pelajaran IPS di kalangan siswa SMPN 1 Getasan. Hal ini terbukti dari hasil thitung  (5,453) yang signifikan terhadap 0,000. 3) Sarana pembelajaran dan partisipasi orang tua bersama-sama berpegaruh positif signifikan  terhadap hasil belajar di kalangan siswa SMPN 1 Getasan. Hasil perhitungan koefisien determinasi R2  sebesar 0,463 atau 46,3%. Hal tersebut menunjukan bahwa hasil belajar dapat dijelaskan oleh sarana pembelajaran dan partisipasi orang tua sebesar 46,3%. Sedangkan sebesar 53,7% dijelaskan variabel lain diluar penelitian ini.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Alif Futikha Ulfa.2015. “Pengaruh Sarana Prasarana Pendidikan Terhadap Minat Membaca Literatur Ekonomi Dan Prestasi Belajar Mata Pelajaran Ekonomi Siswa Kelas XI IPS SMA Negeri1 Jakenan Pati (Studi Pada Tahun Ajaran 2014/2015)”,lib.unnes.ac.id/21204/1/7101411193-s.pdf

Ayunitasari. “Pengaruh Minat Belajar, Perhatian Orang Tua Dan Bimbingan Belajar Di Luar Sekolah Terhadap Prestasi Belajar Siswa Mata Pelajaran Ekonomi Kelas XII Di SMANegeri 2 Bantul”, http://eprints.uny.ac.id/17201/

Bafadal, Ibrahim. 2003. Manajemen Peningkatan Mutu Sekolah Dasar. Bumi Aksara : Jakarta.

Budi Tri Siswanto. 2016. “Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Hasil Belajar siswa Pada Pembelajaran Praktik Kelistrikan Otomotif SMK Di Kota Yogyakarta ”http://journal.uny.ac.id/index.php/jpv ,Volume6, No 1,Februari2016 (111-120)

Kunandar. 2013. Penilaian Autentik (Penilaian Hasil Belajar Peserta Didik berdasarkan Kurikulum 2013). Raja Grafindo Persada : Jakarta.

Mahmud. 2011. Metode Penelitian Pendidikan. Pustaka Setia : Bandung.

Sanjaya, Wina. 2010. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Prenada Media Group : Jakarta.

Shochib, Moh. 2010. Pola Asuh Orang Tua. Rineka Cipta : Jakarta.

Slameto. 2010. Belajar dan faktor-faktor yang mempengaruhinya. Rineka cipta : Jakarta.

Soetjipto dan Raflis Kosasi.2009. Profesi Keguruan. Rineka Cipta : Jakarta.

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian pendidikan pendekatan Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Alfabeta : Bandung.

Sujarweni, Wiratna. 2015. SPSS Untuk Penelitian. Pustaka Baru Press : Yogyakarta.

Suryabrata, Sumadi, 2006. Metodologi Penelitian. PT. Raja Grafindo Persada : Jakarta.

Sutratinah Tirtonegoro. 2001. Anak Super Normal dan Program Pendidikannya. Bina aksar : Jakarta :

Sutrisno Hadi. 2004. Metodologi Research 2. Andi Offset : Yogyakarta.

Winarno. 2012. Kebijakan Publik, Teori, Proses, dan Studi Kasus edisi & Revisi Terbaru. CAPS : Yogyakarta.

Downloads

Published

2018-10-01

How to Cite

Kristiyono, K. (2018). Pengaruh Sarana Pembelajaran Dan Partisipasi Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran IPS. Ecodunamika, 1(3). Retrieved from https://ejournal.uksw.edu/ecodunamika/article/view/1695

Issue

Section

Articles